Monday 30 March 2009

Recipe : empal daging (mau digepuk, atau disuwir.. yukk)

Bahan :
1/2 kg daging sapi (pilih bagian has, biar cepat empuk)

Bumbu halus:
6 bwg merah
6 bwg putih
1 sdm ketumbar
2 kemiri

santan 50 ml (bisa pakai santan instan)
gula merah
air asam
daun salam
laos

How to cook :

1. Rebus air sampai mendidih, masukkan daging bersama garam,daun salam dan laos +/- 45 menit

2.Haluskan garam,bwg merah,bwg putih,ketumbar,kemiri, sisihkan

3.Setelah daging empuk,angkat,tiriskan, potong dengan lebar 1 cm (air rebusan yang tinggal sedikit jangan dibuang). Gepengkan daging (empal gepuk) atau suwir-suwir.
Setelah itu masukkan lagi ke air rebusan daging bersama bumbu halus,air asam,santan,gula merah masak dengan api kecil sampai air habis.

4.Goreng empal dengan api kecil, hidangkan dengan ditaburi bawang goreng.


No comments:

Post a Comment